Jumat, 26 Oktober 2012

Pengertian VCC (Virtual Credit Card)

VCC adalah kependekan dari Virtual Credit Card atau Kartu Kredit Virtual, VCC merupakan solusi bagi seseorang yang ingin berbelanja online atau memverifikasi akun online mereka namun tidak memiliki kartu kredit. Seperti yang tercantum dalam kartu kredit yang sesungguhnya yaitu Nomor Kartu Kredit, Nama, dan Tanggal kadaluarsa, maka dalam VCC juga terdapat data tersebut. VCC yang diperjualbelikan di pasaran hanya berupa data-datanya saja.
VCC yang dijual di pasaran macam-macam lama kadaluarsanya, mulai 4 bulan, 1 tahun, 2 tahun, dan 8 tahun. Kebetulan kami hanya menyediakan VCC 1 tahun saja, dikarenakan vcc yang lain rawan kena limit paypal. VCC juga memiliki berbagai fungsi antara lain :
Belanja Online, misalnya pembelian software, domain, barang dll
Verifikasi Account, beberapa account online membutuhkan data kartu kredit untuk meverifikasi penggunanya, website yang melakukan verifikasi membernya dengan Kartu Kredit adalah : Paypal, Ebay, Ioffer, Google Adwords, Etsy, Cqout, Alertpay, Amazon dll
VCC juga dapat dibedakan menjadi VCC biasa dan VCC AVS
VCC AVS ( Address Verification System ) adalah VCC yang sebelum dipakai harus diisi data nama dan alamat calon pengguna. VCC AVS cenderung lebih mahal, namun diyakini lebih aman daripada VCC normal.
Apa Keuntungan menggunakan VCC bila kita telah memiliki Kartu Kredit ?
keuntungan yang di dapat adalah kita lebih aman menggunakan VCC untuk keperluan apa pun, karena apabila carder berhasil mendapatkan data VCC, maka anda tidak mengalami kerugian apa pun, kecuali dana yang telalh diisikan dalam VCC ( bisanya sekali pakai habis ). Bayangkan bila ini terjadi pada Kartu Kredit anda.
Selain itu jika anda ingin mendaftar Paypal untuk beberapa account, maka hal ini tidak mungkin menggunakan CC asli, karena Paypal tidak mengijinkan 1 orang memiliki lebih dari 1 user. Namun hal ini dapat dilakukan dengan cara khusus dengan menggunakan VCC.

3 komentar:

  1. Virtual Credit Card murah untuk verifikasi PayPal, cuma 60rb.
    Klik VCCMURAH.NET

    BalasHapus
  2. Be sure to also visit our website here www.auctionessistance.com/shop

    BalasHapus
  3. Hi, bagi teman teman yang ingin membeli vcc
    saya sarankan ke sini www.vccpaypal.com

    di sana menjual berbagai macam vcc untuk verifikasi paypal dan lainnya dengan harga yang terjangkau

    BalasHapus

© -Tips Trik Dunia Maya & SEO Blogspot │ blognya r4ldy | Blogger Template HTML 5 | Designed by kimzigr | Using The 1KB Grid | Powered by Blogger